A.
Nama
Media : Baling-
Baling Putar
B.
Kompetensi
Dasar : Menyelesaikan masalah bunga tunggal dan
bunga
majemuk
C.
Tujuan
Pembelajaran :
1. Untuk
melibatkan siswa secara aktif dalam
proses belajar mengajar dan menumbuhkan rasa sosial dalam kelompok pada
pembelajaran dengan menggunakan alat peraga.
2. Untuk
meningkatkan kompetensi siswa khususnya pada kompetensi memahami Bunga Tunggal
dan Bunga Majemuk.
3. Untuk
meningkatkan minat siswa terhadap pelajaran matematika.
D.
Gambaran
Penggunaan Media Pembelajaran
Media yang dikembangkan
a. Bahan dan alat
Bahan dan alat yang
digunakan antara lain:
1. Steroform
2. Pensil
dan pulpen
3. Pensil
warna
4. Kertas
Origami
5. Jangka
6. Gunting
7. Cutter
b. Cara Pembuatan
Pada
dasarnya media whiteboard kartesius terbagi atas dua bagian:
1. Siapkan
alat dan bahan.
2. Buat
lingkaran di atas kertas origami menggunakan jangka dan pensil setelat itu
gunting sisi tepinya sehingga membentuk lingkaran.
3. Di
dalam lingkaran dibagi menjadi 8 bagian yang masing masing bagian nya ditulis
materi yang inging disampaikan.
4. Kertas
yang sudah siap ditempel di steroform lalu di potong sesuai lingkarannya.
c. Penggunaan
Cara menggunakan media
adalah sebagai berikut :
1. Kelas
dibagi menjadi beberapa kelompok maksimal anggotannya 8
2. Lalu
bergabung dengan kelompoknya
3. Semua
siswa dikelompok tersebut melingkar setelah itu baling-baling diletakkan
ditengah lalu diputar oleh guru nya tersebut
4. Masing-
masing anggota kelompok akan mendapatkan materi yang berbeda ssesuai dengan
materi yang didapat dari lingkaran tersebut sesuai dengan arah lingkaran dan
siswanya
5. Setelah
itu diskusikan dengan kelompoknya. Jika sudah selesai maka anggota kelompok
berkumpul dengan kelompok lain yang mempunyai materi sama. Lalu didiskusikan
jawabannya.
No comments:
Post a Comment